Pemerintah Provinsi Lampung melalui Disperindag Gelar Operasi Pasar Dalam Rangka Pengendalian Inflasi Akhir Tahun 2023.
- Di Berita |
- 15 Nov 2023
Bandar Lampung - Rabu, 15 November 2023Pemerintah Provinsi Lampung melalui Disperindag dan PT Wahana Raharja (Perseroda) Gelar Operasi Pasar di Halaman Kantor Disperindag pada Rabu, 15 November 2023. Bersamaan dengan adanya bazar rebo, operasi pasa...